3 HARI 2 MALAM PAKET HONEYMOON LOMBOK
SILVER PACKAGE
HARI 01
Tiba di Bandara International Lombok
(BIL), guide kami telah bersiap untuk menjemput anda. Setelah itu bersiap untuk
memulai paket honeymoon lombok anda menuju Pantai Kuta dan tanjung aan. Pantai
Kuta dan Tanjung Aan ini memiliki tekstur pantai yang Indah dan menawan,
pasirnya yang putih dan menyerupai buah merica akan mebuat anda betah berlama –
lama disini. Setelah dari tanjung Aan peserta diantar untuk makan di Lesehan 2M
(Ayam Taliwang dan Pelecing Kangkung makanan traditional khas Lombok), setelah
makan siang selesai kami akan mengantarkan anda menuju ke Nipah Sunset
(Jembatan Senggigi) untuk melihat sunset sembari makan jagung dan minum air
kelapa muda). Setelah itu kami akan mengantarkananda menuju ke Hotel untuk
bersiap-siap untuk makan malam di Sate Rembiga / di Nasi Puyung Karang Bedil
dan setelah selesai makan malam diantar menuju hotel untuk beristirahat.
HARI 02
Pagi Hari, Guide kami akan menjemput anda
untuk melanjutkan paket Honeymoon lombok menuju Pulau Exotic di sebelah utara
pulau Lombok, tepatnya anda akan kami ajak mengunjungi Gili Trawangan, 1 dari
3. Pulau Gili yang terkenal akan kekayaan alam bawah lautnya. Sebelum menuju
Gili Trawangan anda akan Mengunjungi Hutan Pusuk, hutan yang berudara sejuk dan
dihuni oleh satwa monyet yang menanti untuk di beri makan. Kemudian perjalanan
di lanjutkan ke Pelabuhan Bangsal untuk menyebrang ke Pulau Gili Trawangan.
Tiba di Gili trawangan, Aktifitas yang dapat dilakukan seperti naik cidomo
berenang dan Snorkeling, (Biaya sendiri) sambil melihat terumbu karang yang
sangat bagus, dimana exotic pemandangan bawah lautnya bagaikan menyajikan
aquarium raksasa. Setelah selesai melakukan aktifitas air dan aktifitas lainnya
kami akan mengajak pasangan untuk makan siang di Local Restaurant di Gili
Trawangan. Setelah itu kita akan kembali lagi menuju hotel di senggigi sembari
melihat sunset dan mengambil foto di Malimbu. Kami akan menunggu anda untuk
persiapan romantic dinner di Square Restaurant dan dihiasi oleh lilin2 yang
indah disana serta disuguhkan wedding cake. Setelah romantic dinner selesa,i
anda akan kami antar kembali ke hotel untuk beristirahat.
HARI 03
Setelah makan pagi di hotel, guide kami
akan menjemput anda untuk mengantar anda untuk membeli oleh-oleh serta melihat
daerah peninggalan sejarah Pulau Lombok jaman dahulu yaitu mengunjungi antara
Pura Meru, Pura Mayura serta Narmada air awet muda. dan setelah itu kami
mengantar anda menuju airport international Lombok untuk melanjutkan perjalanan
kembali ke kota asal. Paket Honeymoon Lombok berakhir disini.
HOTEL
PILIHAN
|
ROOM TYPE
|
HARGA
PAKET COUPLE
|
Eksekutif House Mataram
|
Standart Room
|
Rp.3.800.000
|
Bukit Senggigi
|
ROH
|
Rp.3.950.000
|
Sunset House
|
Superior Garden
|
Rp.4.150.000
|
Senggigi Beach
|
Garden Room
|
Rp.4.350.000
|
Jayakarta
|
Standart
|
Rp.4.450.000
|
Santosa
|
Terrace Room
|
Rp.4.500.000
|
Holiday Resort
|
Gaden Chalet
|
Rp.4.650.000
|
Sheraton
|
Superior Room
|
Rp.4.950.000
|
Qunci Villa
|
Garden View
|
Rp.5.500.000
|
3 HARI 2 MALAM PAKET HONEYMOON LOMBOK
GOLDEN PACKAGE
HARI 01
Tiba di Bandara International Lombok
(BIL), guide kami telah bersiap untuk menjemput anda. Setelah itu bersiap untuk
memulai paket honeymoon lombok anda menuju Pantai Kuta dan tanjung aan. Pantai
Kuta dan Tanjung Aan ini memiliki tekstur pantai yang Indah dan menawan,
pasirnya yang putih dan menyerupai buah merica akan mebuat anda betah berlama –
lama disini. Setelah dari tanjung Aan peserta diantar untuk makan di Lesehan 2M
(Ayam Taliwang dan Pelecing Kangkung makanan traditional khas Lombok), setelah
makan siang selesai kami akan mengantarkan anda menuju ke Senggigi Beach untuk
melihat suasana pantai senggigi serta bermain canoe, Setelah itu kita akan
melanjutkan perjalanan menuju Nipah Sunset (Jembatan Senggigi) untuk melihat
sunset sembari makan jagung dan minum air kelapa muda). Setelah itu kami akan
mengantarkan anda menuju ke Hotel untuk bersiap-siap untuk makan malam di Sate
Rembiga / di Nasi Puyung Karang Bedil dan setelah selesai makan malam diantar
menuju hotel untuk beristirahat.
HARI 02 GILI TRAWANGAN
Makan pagi di hotel, guide kami akan
menjemput anda untuk pindah hotel di Gili trawangan dan memulai perjalanan
paket honeymoon anda. menuju Pulau Exotic di sebelah utara pulau Lombok,
tepatnya anda akan kami ajak mengunjungi Gili Trawangan, 1 dari 3 Pulau Gili
yang terkenal akan kekayaan alam bawah lautnya. Sebelum menuju Gili Trawangan
anda akan kembali melewati Bukit Malibu, pemandangan dari Bukit Malibu di pagi
hari, tidak kalah exoticnya dengan pemandangan kala di sore harinya. Anda dapat
berfoto – foto disini sebelum melanjutkan perjalanan menuju Pelabuhan Bangsal.
Setelah itu perjalanan dilanjutkan menuju Pelabuhan Bangsal. Pelabuhan dimana
digunakan untuk menyebrang ke Pulau Gili Trawangan. Tiba di Gili trawangan,
Aktifitas yang dapat dilakukan seperti naik cidomo berenang dan Snorkeling,
(Biaya sendiri) sambil melihat terumbu karang yang sangat bagus, dimana exotic
pemandangan bawah lautnya bagaikan menyajikan aquarium raksasa. Setelah itu
kami akan mengajak anda untuk makan siang di Local Restaurant di Gili
trawangan. Dan setelah makan siang kami akan mengantar anda menuju ke tempat
penginapan yang tidak kalah menariknya dari senggigi yaitu di Beach House
Hotel. Dan setelah anda beristirahat kami akan menyuguhkan anda untuk Romantic
Dinner di Restaurant dan akan disuguhkan Wedding Cake untuk pasangan dengan
dihiasi oleh lilin-lilin yang sangat indah. Setelah romantic dinner selesai
anda akan diantar lagi menuju ke hotel untuk beristirahat.
HARI 03
Makan pagi di hotel Gili Trawangan, guide
kami akan menjemput anda dan mengantar anda untuk menyebrang kembali ke
Senggigi untuk memanjakan diri dengan melakukan SPA agar terlihat lebih fresh
dan segar setelah berlibur. Setelah itu kami akan mengantarkan anda untuk
berbelanja oleh-oleh khas Lombok di Palem Perdana. Setelah itu kita akan menuju
ke Pura Mayura untuk melihat tempat besejarah di Lombok airport international
Lombok) untuk melanjutkan perjalanan kembali ke kota asal. Paket Honeymoon
Lombok berakhir disini.
HOTEL
PILIHAN
|
ROOM TYPE
|
HARGA
PAKET COUPLE
|
Eksekutif House Mataram &Beach
House Gili Trawangan
|
Standart Room
|
Rp.4.200.000
|
Bukit Senggigi & Beach House
Gili Trawangan
|
ROH
|
Rp.4.250.000
|
Sunset House & Beach House
Gili Trawangan
|
Superior Garden
|
Rp.4.450.000
|
Senggigi Beach & Beach House
Gili Trawangan
|
Garden Room
|
Rp.4.650.000
|
Jayakarta & Beach House Gili
Trawangan
|
Standart
|
Rp.4.750.000
|
Santosa & Beach House Gili
Trawangan
|
Terrace Room
|
Rp.4.750.000
|
Holiday Resort & Beach House
Gili Trawangan
|
Gaden Chalet
|
Rp.4.950.000
|
Sheraton & Beach House Gili
Trawangan
|
Superior Room
|
Rp.5.350.000
|
Qunci Villa & Beach House Gili
Trawangan
|
Garden View
|
Rp.5.800.000
|
3 HARI 2 MALAM PAKET HONEYMOON LOMBOK
DIAMOND
PACKAGE
HARI 01
Tiba di Bandara International Lombok
(BIL), guide kami telah bersiap untuk menjemput anda. Kalungan Bunga dilakukan
dan bersiap untuk memulai paket honeymoon lombok anda menuju Pantai Kuta dan
tanjung aan. Pantai Kuta dan Tanjung Aan ini memiliki tekstur pantai yang Indah
dan menawan, pasirnya yang putih dan menyerupai buah merica akan mebuat anda
betah berlama – lama disini. Setelah dari tanjung Aan peserta diantar menuju ke
Lesehan 2 M untuk makan siang ayam Taliwang dan Pelecing Kangkung makanan khas
Pulau Lombok. Setelah itu tamu akan kami antar menuju ke ANW untuk melakukan
aktivitas air yaitu Banana Boat dan setelah itu dilanjutkan untuk bermain canoe
di Senggigi Beach Setelah itu kami akan mengajak anda menuju ke Nipah Sunset
untuk mengambil foto dan menyaksikan sunset dari bibir pantai. Setelah itu kami
akan mengantarkan anda ke Private Villa di Verve Villa Senggigi. Dan kami akan
menunggu anda untuk melakukan pijat reflexy dan dilanjutkan dengan makan malam
di Happy Cafe Trully happy. Dan setelah itu anda akan diantar kembali ke Hotel
HARI 02
Makan pagi di hotel, guide kami akan
menjemput anda untuk pindah hotel di Gili trawangan dan memulai perjalanan
paket honeymoon anda. menuju Pulau Exotic di sebelah utara pulau Lombok,
tepatnya anda akan kami ajak mengunjungi Gili Trawangan, 1 dari 3 Pulau Gili
yang terkenal akan kekayaan alam bawah lautnya. Sebelum menuju Gili Trawangan
anda akan kembali melewati Bukit Malibu, pemandangan dari Bukit Malibu di pagi
hari, tidak kalah exoticnya dengan pemandangan kala di sore harinya. Anda dapat
berfoto – foto disini sebelum melanjutkan perjalanan menuju Pelabuhan Bangsal.
Setelah itu perjalanan dilanjutkan menuju Pelabuhan Bangsal. Pelabuhan dimana
digunakan untuk menyebrang ke Pulau Gili Trawangan menggunakan private boat.
Tiba di Gili trawangan, Aktifitas yang dapat dilakukan seperti naik cidomo
berenang dan Snorkeling, (Biaya sendiri) sambil melihat terumbu karang yang
sangat bagus, dimana exotic pemandangan bawah lautnya bagaikan menyajikan
aquarium raksasa. Setelah itu kami akan mengajak anda untuk makan siang di
Local Restaurant di Gili trawangan. Dan setelah makan siang kami akan mengantar
anda menuju ke tempat penginapan yang tidak kalah menariknya dari senggigi
yaitu di Beach House Hotel. Dan setelah anda beristirahat kami akan menyuguhkan
anda untuk Romantic Dinner di Restaurant dan akan disuguhkan Wedding Cake untuk
pasangan dengan dihiasi oleh lilin-lilin yang sangat indah. Setelah romantic
dinner selesai anda akan diantar lagi menuju ke hotel untuk beristirahat.
HARI 03
Paket Honeymoon anda di selama Lombok
berikutnya yaitu City Tour, setelah breakfast anda akan kembali ke senggigi dan
Tour ini dimulai pada siang hari dan mengunjungi: Ampenan, Mataram,
Cakranegara, yang merupakan tiga kota besar dan membentang dari ujung barat
sampai ke ujung timur. Sebelum itu kami akan memanjakan anda dengan paket
romantic SPA agar tampak lebih fresh dan segar Kemudian mengunjungi. Taman
Mayura peninggalan sejarah yang dibangun tahun 1714 sebagai tempat pertemuan
dan acara keagamaan. Bertais pasar tradisional terbesar di Lombok. Taman
Narmada sebagai miniatur dari Danau Segara Anak yang ada di Puncak Gunung
Rinjani. Pura Lingsar tempat upacara keagamaan umat Hindu dan Islam waktu Telu.
Desa Sayang‐Sayang ( melihat kerajinan tangan di Desa
sayang‐sayang ) Pusat Oleh‐oleh khas Lombok ( Madu Sumbawa,Telor Asin & Kaos Lombok ).
Setelah itu perjalanan dilanjutkan menuju
Airport guna melanjutkan perjalanan kembali ke kota asal. Paket honeymoon
Lombok berakhir disini.
VILLA & HOTEL PILIHAN
|
ROOM TYPE
|
HARGA
|
JEEVA KLUI
VILLA/MANNA VILLA & BEACH HOUSE GILI TRAWANGAN
|
PRIVATE VILA & SUPERIOR ROOM
|
Rp. 6.800.000
|
JEEVA KLUI / MANNA VILLA / QUNCI
VILLA / CANDI VILLA FOR 2 DAYS
|
PRIVATE VILLA
|
Rp. 8.500.000
|
- Harga Berlaku sampai dengan 31 Maret 2013, dan Harga sewaktu – waktu bisa berubah
- Angka sudah termasuk untuk 2 orang
- Harga di atas untuk PRIVATE TOUR (Tidak di gabung dengan tamu lainya)
- Mobil yang digunakan: Suzuki APV, Toyota Avanza, Kijang Innova, Nissan Evalia. Pemakaian mobil tergantung persediaan pada saat pemesanan.
- Paket Tour hanya berlaku untuk wisatawan domestik dan pemegang Kims atau Kitas
- Waktu untuk Check In Hotel adalah 14:00 dan waktu untuk Check Out Kamar adalah 12:00
Harga Paket Tour sudah
termasuk:
- Menginap di hotel sesuai pilihan
- Makan Pagi, Makan siang dan makan malam sesuai tour itinerary,
- Penjemputan dan pengantaran ke airport,
- BBM + Supir
- 21 % tax & service charge,
- Guide
- Tiket masuk obyek wisata yang dikunjungi.
- Boat Menuju Gili Trawangan PP
- Romantic Spa
- Fruit Basket and Flower In The Room
- Candlelight Dinner
- Honeymooner cake
- Canoeing
- Banana Boats
- Reflexi
- Snorkling tools
Harga Paket Tour belum
termasuk:
- Tiket pesawat,
- Airport Tax,
- Asuransi Perjalanan,
- Biaya keperluan pribadi (Telpon, Internet, Laundry, Room Service, Mini Bar),
- Minuman pada saat makan siang dan makan malam yang tidak tercantum dalam menu,
- Tipping untuk Guide, Sopir, Bellboy Hotel dan Porter Airport.
- Surcharge atau biaya tambahan pada periode High Season (HS) dan Peak Season (PS) yaitu bulan Juni ‐ Juli (liburan sekolah), Agustus, Lebaran, Imlek, Natal danTahun Baru. Biaya tambahan HS dan PS akan disampaikan pada saat pemesanan bilamana pemesanan kamar bertepatan dengan periode HS dan PS karena masing-masing hotel mempunyai ketentuan berbeda mengenai periode High Season dan Peak Season.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar